5 langkah efektif agar sukses audit sistem manajemen

5 Langkah Efektif agar Sukses Audit Sistem Manajemen 

Audit sistem manajemen merupakan proses yang paling penting dalam setiap bisnis, perusahaan maupun organisasi. Salah satu standar yang mengatur audit ini adalah ISO 19011 yang dikeluarkan oleh ISO sendiri. ISO 19011 juga dibentuk untuk membantu organisasi dalam melakukan audit sistem manajemen, diantaranya seperti sistem manajemen lingkungan, sistem manajemen risiko hingga sistem manajemen mutu.  Prinsip dan […]

tantangan dan peluang audit iso 14001

Tantangan dan Peluang Audit ISO 14001 untuk Keberlanjutan Bisnis 

Audit ISO 14001, sebagai langkah penting dalam memastikan kesesuaian perusahaan dengan standar manajemen lingkungan, menghadapi sejumlah tantangan dan menyediakan peluang yang signifikan. Dalam menjalankan audit ini, perusahaan tidak hanya dihadapkan pada pengujian keterpatuhan, tetapi juga diberi kesempatan untuk meningkatkan praktik bisnis mereka secara keseluruhan. Sehingga dapat memastikan keberlanjutan bisnis perusahaan. Baca juga: Peran ISO 14001 […]

keselamatan dan kesehatan kerja di industri konstruksi

Peran ISO 45001 dalam Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Industri Konstruksi

Industri konstruksi adalah salah satu sektor yang paling berisiko di dunia. Dari mulai proyek bangunan besar hingga renovasi kecil, setiap langkah di tempat konstruksi dapat menimbulkan potensi bahaya bagi pekerja dan lingkungan sekitarnya. Untuk mengatasi tantangan ini, standar ISO (International Organization for Standardization) telah diperkenalkan sebagai panduan untuk memastikan keamanan, kesehatan, dan kesejahteraan pekerja di […]

peran sertifikasi iso 27001

Peran Sertifikasi ISO 27001 dalam Meningkatkan Kualitas Informasi

Penerapan ISO 27001:2022 di Perusahaan sangat penting dalam pengelolaan data dan informasi di organisasi. Standar ini memiliki kerangka kerja yang membantu perusahaan untuk menerapkan kontrol dan proses yang efektif untuk melindungi data dan informasi dari ancaman keamanan. Selain itu, standar ini juga mencakup beberapa aspek lainnya seperti manajemen risiko, audit, tata kelola, keamanan dunia maya […]

peran gap analysis dalam penerapan standar iso

Peran Gap Analysis Dalam Penerapan Standar ISO 

Apa itu Gap Analysis? Gap Analysis merupakan metode pengukuran untuk mengukur kinerja perusahaan dan dibandingkan dengan target yang diharapkan. Gap analysis dimanfaatkan dalam penerapan standar ISO bertujuan untuk mengidentifikasi kondisi saat ini dengan kesesuaian terhadap persyaratan dari standar ISO yang akan diterapkan. Unsur-unsur gap analysis terdiri dari daftar kondisi saat ini, persyaratan yang diperlukan standar […]

pentingnya standar iso untuk stabilitas bisnis

Pentingnya Standar ISO Untuk Menjaga Stabilitas Bisnis

Apa itu standar ISO? Standar ISO adalah acuan untuk perusahaan komersial hingga pemerintah. Perusahaan yang menggunakan standar ISO merupakan perusahaan yang berani untuk bersaing dalam bisnis. Tidak hanya dari sisi teknis, tetapi juga dari kualitas Sumber Daya Manusianya. Dengan begitu, sebelum sertifikasi perusahaan memberikan added value kepada karyawannya, misalnya leadership atau awareness training ISO. Baca […]

sertifikasi iso

8 Strategi Sukses untuk Mendapatkan Sertifikasi ISO

Mendapatkan sertifikasi ISO merupakan salah satu pencapaian yang penting bagi banyak perusahaan.  Hal ini karena menandakan bahwa sistem manajemen yang diterapkan di Perusahaan telah memenuhi standar internasional yang diakui secara luas. Namun, faktanya proses mendapatkan sertifikasi ISO tidaklah mudah. Karenanya dibutuhkan persiapan yang matang, komitmen yang kuat, dan strategi yang tepat. Baca juga: Siapa yang […]

keamanan informasi di sektor kesehatan

ISO 27799: Panduan Keamanan Informasi di Sektor Kesehatan

Dalam era digital yang semakin maju, sektor kesehatan menghadapi tantangan baru terkait dengan keamanan dan privasi informasi. ISO 27799 adalah sebuah standar internasional yang dikembangkan khusus untuk sektor kesehatan, bertujuan untuk memberikan panduan yang komprehensif dalam mengelola keamanan informasi medis. Baca juga: ISO 27799:2016 untuk Sektor Kesehatan Standar ini didasarkan pada standar umum ISO/IEC 27001 […]

penerapan iso 37001 dalam mempertahankan reputasi bisnis

Penerapan ISO 37001 dalam Mempertahankan Reputasi Bisnis

Reputasi bisnis merupakan aset yang sangat berharga bagi setiap perusahaan. Reputasi yang baik dapat membantu memperkuat kepercayaan pelanggan, memperluas pangsa pasar, dan mendukung pertumbuhan jangka panjang. Namun, reputasi perusahaan rentan terhadap berbagai risiko, termasuk korupsi dan pelanggaran etika bisnis. Untuk mengatasi tantangan ini, banyak perusahaan memilih untuk menerapkan standar ISO 37001. Baca juga: Meningkatkan ISO […]

perbedaan best before dan expired

Perbedaan Best Before dan Expired Date serta Peran ISO 22000 untuk Menjaga Kualitas Makanan

Ketika membeli produk makanan atau minuman, kita pasti sering menemukan kemasan yang menampilkan tanggal kadaluarsa atau expired date dan ada juga kemasan yang menampilkan tulisan “best before”. Walaupun keduanya menunjukkan informasi tentang masa simpan produk, namun sebenarnya keduanya memiliki arti yang berbeda. Karena itu, sebagai konsumen, penting untuk mengetahui informasi tersebut agar terhindar dari efek […]

×

Halo, Selamat Datang.

Klik untuk mengobrol di WhatsApp atau kirim email ke [email protected]

× Layanan Konsultasi